Pemain tengah asal Real Madrid, Luka Modric, dikabarkan tidak ikut serta dalam skuad utama timnya. hal ini akan terjadi dalam pertemuan pihak Real Madrid dengan Almeria pada hari Sabtu yang lalu. Keputusan ini diambil setelah sang pemain mengalami cedera di bagian otot hamstring. Cedera tersebut terjadi ketika sang pemain turun dalam laga kontra Girona pada hari Selasa malam waktu setempat.
Luka Modric Dipanggil Keluar
Pemain berdarah Kroasia tersebut terpaksa dipanggil keluar dari lapangan dan digantikan pada menit ke-63 pertandingan tersebut. Pada akhirnya, pihak skuad binaan Carlo Ancelotti tersebut harus mengakui kekalahan mereka dari sang rival dengan skor akhir 2-4. Ketika dirinya keluar dari lapangan, sang pemain Real Madrid tersebut terlihat dibopong keluar dari lapangan dengan bagian pahanya diberi potongan es. Kondisi tersebut tak pelak langsung menimbulkan kekhawatiran terkait kondisinya.
Atas masalah yangs ama pula, sang pemain belum akan diikutsertakan dalam laga Real Madrid melawan Almeria pada akhir pekan ini. Sang pelatih, Carlo Ancelotti sendiri mengakui bahwwa pihaknya juga tak bisa memastikan kondisi sang pemain dalam laga mereka melawan Osasuna, dalam laga landjutan Copa del Rey yang akan berlangsung pada 6 Mei 2023 nanti.
Kekawatiran atas Kondisi Luka Modric
Cedera yang dialami Luka Modric tampaknya begitu serius sampai-sampai kekhawatiran terhadap kondisi dirinya terus berlanjut. Beberapa kalangan menuturkan bahwa ada kekhawatiran terkait kemungkinan dirinya bisa turun pada laga leg pertama di perempat final Liga Champions pada laga kandang mereka. Pada pertandingan tersebut, mereka akan berhadapan dengan Manchester City. Tekanan kian berat menginigat laga tersebut akan berlangsung 3 hari setelah laga final Copa del Rey.
Dalam sebuah pernyataan, Carlo Ancelotti berujar bahwa sang pemainnya tersebut mulai mengalami cedera saat berhadapan dengan Girona. Ia sendiri tidak dapat memastikan kapan sang pemain bisa kembali turun, termasuk pada laga final yang akan mereka tempuh nanti. Apalagi kondisi tersebut turut mencederai dan menyakiti posisi dan performa mereka saat ini. Ia pun berharap kalau pemain mereka tersebut dapat segera turun dalalm waktu cepat untuk memperbaiki performa klub.
Sosok Penting bagi Real Madrid
Masih dalam kesempatan yang sama, sang pelatih turut menuturkan, menurut situs Fun88 login, kalau salah satu pemain yang menurutnya memiliki karakteristik yang kurang lebih sama adalah Dani Ceballos. Namun,mereka memiliki sumber daya yang berbeda di bagian tengah. Sosok Luka Modric menurutnya adalah sosok pemain yang cukup sulit untuk digantikan perannya.
Luka Modric memang telah memainkan peran penting bagi Real Madrid di musim 2022-23 kali ini. Jika ditotal, dirinya telah turun di sebanyak 44 pertandingan di semua kompetisi. Dalam rentang tersebut, ia telah berhasil mencetak 6 gol dan melakukan asist dengan jumlah yang sama.
Sang pemain berusia 37 tahun tersebut diketahui akan mencapai akhir kontraknya di Santiago Bernabeu pada akhir bulan Juni nanti. Meski demikian, ada kabar yang menyebutkan dirinya akan mendapatkan perpanjangan kontrak setidaknya hingga 1 tahun mendatang di ibukota negara Spanyol tersebut.
Sementara itu, Luka Modric tercatat telah berhasil mencetak 4 gol dan melakukan 3 asist di total 28 laga kompetisi La Liga pada musim ini. Berkat permainannya, ia berhasil menempatkan Los Blancos di peringkat 2 klasemen, terpaut 11 poin dari Barcelona yang berada di puncak.