Mykhailo Mudryk gagal menunjukkan permainan yang menjanjikan di musim pertamanya di Chelsea. Ia gagal mengantarkan The Blues sebagai pemenang setelah pertemuan mereka dengan Bournemouth berakhir imbang tanpa gol. Bahkan pemain sayap yang didatangkan The Blues dengan nilai 88,5 juta poundsterling tersebut masih belum berhasil menciptakan gol di Liga Primer Inggris meski sudah menjalani 19 kali pertandingan. Terkait dirinya, Mauricio Pochettino berujar bahwa pemainnya tersebut masih harus belajar, terutama agar mampu memahami pertandingan dengan lebih baik.
Pandangan Pochettino
Pelatih kepala The Blues, Mauricio Pochettino, berujar bahwa Mykhailo Mudryk perlu memahami pertandingan dengan lebih baik. Pandangan ini ia sampaikan setelah sang pemain sayap gagal menampilkan permainan yang menjanjikan pada laga perdananya di musim ini. Saat menemani Chelsea melawan Bournemouth, ia tak bisa berbuat banyak hingga pertandingan berakhir dengan skor imbang tanpa gol.
Lantas pemain yang didatangkan The Blues dengan transfer senilai 88,5 juta tersebut ditarik dari keluar lapangan. Keputusan ini diambil di menit ke-63 pertandingan setelah dirinya dianggap terus menerus bermain dengan cukup buruk di Chelsea. Bahkan jika mengikutsertakan waktu sejak dirinya debut di Chelsea, ia telah menjalani 19 pertandingan di kancah Liga Primer Inggris. Tapi sayangnya, belum pernah sekalipun ia mencetak gol sama sekali.
Perjalanan Mykhailo Mudryk ke Chelsea
Kedatangan Mykhailo Mudryk ke Chelsea memang menarik cukup banyak perhatian kala itu, PIhak Stamford Bridge memutuskan untuk mendatangkan dirinya dari Shakhtar Donetsk dengan kontrak selama 8,5 tahun pada bulan Januari yang lalu. Tapi sayangnya sejak momen kedatangannya, belum sekalipun ia bermain dengan gemilang. Meski demikian, Mauricio Pochettino, sang pelatih mereka, beranggapan kalau sang pemain hanya membutuhkan waktu untuk bisa beradaptasi lebih baik dengan situasi yang ada di Liga Primer Inggris.
Pandangan tentang Mykhailo Mudryk
Terkait pemain sayapnya tersebut, seperti yang dirangkum oleh Fun88 link, pelatih asal Argentina tersebut mengatakan bahwa pada dasarnya Mykhailo Mudryk telah menunjukkan perkembangan. Meski demikian,sang pemain masih harus belajar. Liga Primer Inggris adalah sebuah kompetisi yang berjalaln dengan begitu cepat, bahkan semua pertandingannya berjalan dengan begitu cepat.
Menurut sang pelatih, kondisi yang terjadi saat ini merupakan pertanda bahwa sanng pemain ahrus memiliki pemahaman yang lebih baik atas pertandingan yang ada. Ia harus mampu terhubung dengan lebih baik dengan rekan-rekan setimnya. Menurutnya, hal ini tidak bisa terjadi dalam waktu instan. Oleh karena itu, ia meminta kepada seluruh pihak, termasuk penggemar, untuk memberikan waktku yagn cukup baginya dan lingkungan serta sarana yang tepat bagi dirinya untuk bisa mengembangkan diri.
Adapun Mykhailo Mudryk merupakan bagian dari proyek transfer pemain senilai 1 miliar poundsterling yang dikeluarkan oleh Chelsea sejak klub tersebut mengalami pergantian kepemilikan pada bulan Mei tahun lalu. Namun pengeluaran dalam jumlah masif tersebut nyatanya belum berhasil mendatangkan kesuksesan bagi mereka. Hal ini diperparah dengan hasil pertandingan imbang tanpa gol yang mereka peroleh saat berhadapan dengan Bournemouth. Akibatnya, mereka kini harus pasrah setelah hanya berhasil mengoleksi 5 poin dari total 5 laga pembuka yang sudah mereka jalani hingga titik ini.